1. Peserta wajib mengikuti tata tertib yang disusun dan dikeluarkan
secara resmi oleh Panitia Kompetisi ultramedia Invitational 2013.
2. Peserta Kompetisi ultramedia adalah pemuda Indonesia usia 15-25 tahun, dibuktikan dengan penyertaan kartu tanda siswa atau kartu tanda mahasiswa atau kartu tanda penduduk.
2. Peserta Kompetisi ultramedia adalah pemuda Indonesia usia 15-25 tahun, dibuktikan dengan penyertaan kartu tanda siswa atau kartu tanda mahasiswa atau kartu tanda penduduk.
3. Peserta bersifat kelompok, dengan ketentuan maksimal 5 orang tiap kelompok dengan 1 orang sebagai ketua tim.
4. Setiap kelompok dapat mengirimkan max 3 judul film yang berbeda.
8. Formulir dapat didownload di blog 2013invitational.blogspot.com dan dikirimkan ke: 2013invitational@gmail.com. Mulai tanggal 3-30 Oktober 2013 sebagai tanda pendaftaran.
10. Hasil karya dimasukkan ke dalam sebuah amplop tertutup dan dapat dikirimkan atau diantar langsung ke: Panitia ULTRA MEDIA- INVITATIONAL 2013, di Sekretariat Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Brawijaya. Jalan MT. Haryono 165 Malang-Jawa Timur 65145. Paling lambat diterima panitia pada 10 November 2013 (bukan cap pos)
13. DVD yang dikirimkan menjadi milik panitia dan tidak dapat dikembalikan.
14. Keputusan dewan juri adalah mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
0 komentar:
Posting Komentar